Pendaki Jogja

Mengikuti Kata Hati Menapaki Bumi

Siapa Pendaki Mt. Everest yang pertama?

Tujuh-puluh lima tahun yang lalu, dua orang Inggris George Mallory dan
Andrew Irvine hilang di puncak Everest, gunung tertinggi di dunia.
Itu terjadi 29 tahun sebelum Edmund Hillary, dari Selandia Baru dan
pemandunya, Tenzing Norgay, orang Tibet, dinyatakan sebagai orang-orang
pertama yang berhasil mencapai puncak itu. Baca lebih lanjut

10/03/2010 Posted by | CAMP, Gunung tertinggi, JALUR PENDAKIAN, Pendaki, SEJARAH PENDAKIAN | , , , | 24 Komentar